Pengertian Globalisasi Pada Bidang Ekonomi Serta Aktivitas Sosial

11/18/2018

Suatu pandangan mengenai perkotaan dapat dipahami berbagai cara perbedaan urban yang lekat dengan sebuah perkotaan berdasarkan fungsi yang berlangsung. Pada masyarakat perkotaan dikenal dengan berbagai kemudahan yang dapat diakses berdasarkan cara hidup yang menjadi budaya mereka masing-masing.

Ciri masyarakat kota akan tampak, antara kota dan berbagai kota lainnya berdasarkan tingkat hubungan interaksi, sosial, budaya, serta berbagai organisasi yang menjadi bagian dari penghubung mereka secara terstruktur. Misalnya, di Jakarta hubungan sosial masih banyak terkait dengan hubungan pekerjaan.

Sementara, perkembangan dunia urban terjadi akibat hasil dari tiga pembangunan yang utama, dengan berbagai hal tersendiri yang merupakan bagian yang terintegrasi dan terpadu melalui globalisasi pada bidang ekonomi dan aktivitas sosial masyarakat.
Kemudian, perubahan masyarakat global yaitu banyaknya orang akibat meningkatnya jumlah penduduk yang tinggal di kota berdasarkan (town dan city), dengan berbagai karakter masyarakat asli kota. Aspek sosial (urban) dan fisik kota (city) merupakan dua hal yang terkait dengan saling mempengaruhi bagaikan sebuah wadah dengan isinya. Contoh, sebuah gelas akan terbentuk memanjang maka isinya pun akan memanjang.


Memahami persoalan perkotaan, maka suatu masyarakat harus memahami apa yang menjadi aspek penting dari suatu masyarakat yang terbentuk berdasarkan sistem yang berlangsung dengan sendirinya. Maka, dari itu berbagai kemungkinan.

0 comments

Daily Journal

Recent Posts Widget
close