Evolusi Kehidupan Masyarakat Pedesaan

1/06/2019

Dalam sebuah sejarah masyarakat pedesaan, yang berkaitan dengan luar Desa dan hidup dari pertanian, tentunya akan berkaitan sejarah evolusi kehidupan manusia, dalam hal ini memang ada masa-masa ketika Desa dengan masyarakat yang terbebas dari pengaruh luar, khususnya dari pengendalian kekuasaan Negara.

Untuk mendapatkan sebuah pemahaman mengenai hal ini, maka dapat diketahui berdasarkan evolusi politik. Hal yang membedakan berdasarkan empat tahap utama yaitu evolusi politik yang masih berkumpul (band), suku (tribe), Chiefdom dan Negara, yang merupakan keberadaan Desa dengan kehidupan yang relatif otonom, serta terbebas dari pengaruh dan pengendalian dari pihak luar.

Proses yang berlangsung dalam sebuah masyarakat pedesaan, maka dapat dipahami berdasarkan dari atas ke bawah. Dengan demikian, sebuah Desa tidak lagi bebas, otonom, terutama secara politis. Maka, dari itu Dalam sebuah tahap ada sebuah kekuasaan yang dalam tahap Negara (state), kekuasaan Negara yang merupakan Negara modern.


Dengan memahami masyarakat Desa yang asli dan utuh tidak dimungkinkan lagi karena saat ini, semua Desa yang asli dan utuh tidak dimungkinkan lagi karena saat ini semua Desa telah berada pada kekuasaan suatu Negara.

0 comments

Daily Journal

Recent Posts Widget
close